Nih Dia Perayaan HUT Karawang, “Deuh Meuni Campernik”

0
banner 468x60

Bertemakan “Campernik”, hari ini, Kamis (14/9/2017), Karawang berulang tahun.

BaskomNews.com – Tak terasa, sudah 384 usia Karawang. Sebagai kabupaten yang dihimpit oleh dua kota besar, Jakarta dan Bandung, Karawang pun kini menjelma menjadi Kota Industri, tanpa menanggalkan julukan Kabupaten Lumbung Padi.

Bertemakan “Campernik”, hari ini, Kamis (14/9/2017), Karawang berulang tahun. Perayaan HUT Karawang yang dimulai dengan upacara seremonial di Lapangan Karangpawitan, dilanjut dengan Paripurna di Gedung DPRD Karawang, kemudian hiburan, dan karnaval.

banner 336x280

“Peserta karnaval sudah masuk ke Jalan Tuparev,” ujar salah seorang staf di Dinas Komunikasi dan Informasi (Diskominfo), Karawang, yang namanya enggan dipublish.

Sementara pantauan BaskomNews.com, sejumlah kelompok masyarakat ikut bagian dalam karnaval tersebut. Diantaranya, Fanatik dan Brigata, yang merupakan kelompok dari suporter Persika.

Berikut hasil jempretan BaskomNews.com dalam perayaan HUT Karawang ke 384:

Suasana rapat paripurna HUT Karawang di Gedung DPRD Karawang
Panggung hiburan di HUT Karawang

banner 336x280