Mau Wudlu Shalat Magrib, Pedagang Jeruk Hilang Misterius di Citarum Guro 2

0
banner 468x60

“Setelah itu, korban hilang di irigasi ini. Hingg sekarang Tim SAR Gabungan masih melakukan pencarian di lokasi”

BaskomNews.com – Citarum Karawang kembali telah korban. Kali ini, seorang penjual jeruk, hilang ditelan air sungai tersebut, di KW 5, Guro 3/Irigasi Tarum Barat, Karawang Wetan, Sabtu (14/7/2018) petang. Infonya, korban yang diketahui bernama Agus (28), awalnya terpeleset, saat hendak wudlu, shalat Magrib.

Kabar di lokasi, peristiwa terjadi sekitar pukul 17.45 WIB. Korban yang kesehariannya berjualan jeruk, terpeleset di lokasi, saat hendak wudlu mau shalat Magrib.

banner 336x280

“Setelah itu, korban hilang di irigasi ini. Hingg sekarang Tim SAR Gabungan masih melakukan pencarian di lokasi,” ujar Asep Mulyana, Ketua Emergency Response Team-Karyawan Toyota Peduli (ERT-KTP), kepada BaskomNews.com.

Korban tinggal di Sukamanah RT 01/22, Kelurahan Karawang Wetan, Kecamatan Karawang Timur. (SiD)

 

banner 336x280